Soal dan Solusi UNP Mathematics Challenge SD 2017

UMC

26. Perhatikan gambar di bawah ini!


Sebuah lingkaran dengan jari-jari \(5\; cm\) dan titik pusat \(S\). Pada lingkaran tersebut terdapat sebuah layang-layang dengan luas daerah yang diarsir adalah \(10\; cm^2\). Jika panjang \(𝑄𝑂 =\frac{2}{5}\) jari-jari lingkaran tersebut, maka luas segitiga \(𝑅𝑂𝑆\) adalah…


Panjang \(𝑄𝑂 =\frac{2}{5}Γ— 5 = 2\; π‘π‘š\)
Panjang \(𝑂𝑆 = 5 βˆ’ 2 = 3\; π‘π‘š\)
Panjang \(𝑂𝑅 = \sqrt{5^2 βˆ’ 3^2} = \sqrt{25 βˆ’ 9} = \sqrt{16} = 4\; π‘π‘š\)
Luas \(𝑅𝑂𝑆 =\frac{1}{2} Γ— 𝑂𝑅 Γ— 𝑂𝑆 =\frac{1}{2}Γ— 3 Γ— 4 = 6\; π‘π‘š^2\)
Jadi luas segitiga \(𝑅𝑂𝑆 = 6\; π‘π‘š^2\)


27. Jumlah dari \(31\) bilangan bulat kelipatan \(13\) yang berurutan sama dengan \(12493\). Bilangan terbesarnya adalah…


Misalkan bilangan pertama adalah \(π‘Ž\)

\(π‘Ž + (π‘Ž + 13) + (π‘Ž + 26) + (π‘Ž + 39) + β‹― + (π‘Ž + 13(30)) = 12493\)
\(β‡’31π‘Ž + (13 + 26 + 39 + β‹― + 390) = 12493\)
\(β‡’31π‘Ž + 13(1 + 2 + 3 + β‹― + 30) = 12493\)
\(β‡’31π‘Ž + 13 (\frac{31(30)}{2})= 12493\)
\(β‡’31π‘Ž + 13(31)(15) = 12493\)
\(β‡’π‘Ž + 13(15) = 403\)
\(π‘Ž = 208\)

Bilangan terbesarnya adalah \(π‘Ž + 390 = 208 + 390 = 598\)


28. Pada gambar jajargenjang di bawah, diketahui panjang sisinya masing-masing 10 dan 16 satuan. Keliling daerah yang diarsir adalah…


Kelilingnya sama dengan jumlah panjang garis merah atau sama dengan keliling
jajarangenjang yaitu \(2(10 + 16) = 2(26) = 52\; π‘π‘š\)


29. Perhatikan tabel berikut !


Rata-rata nilai matematika tersebut adalah…


\(π‘₯Μ… =\frac{66(1) + (68)(2) + 72(8) + 86(3) + 88(2)}{1 + 2 + 8 + 3 + 2}\)

\(=\frac{66 + 136 + 576 + 258 + 176}{16}\)

\(=\frac{1212}{16}\)

\(= 75,75\)


30. Pada gambar berikut, diketahui setiap sudut merupakan sudut siku-siku dan panjang dua sisinya masing-masing 12 dan 16 satuan. Keliling gambar tersebut adalah…


Keliling gambar sama saja dengan keliling persegi panjang berukuran \(16 Γ— 12\), Jadi keliling gambar tersebut adalah \(2(𝑝 + 𝑙) = 2(16 + 12) = 2(28) = 56\; π‘π‘š\)


Pages ( 6 of 7 ): Β« Previous1 ... 45 6 7Next Β»

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *