Soal dan Solusi Volume Prisma Tegak Segitiga

SD KELAS 6 ULANGAN HARIAN SD UN SD

Dalam geometri, prisma adalah bangun ruang tiga dimensi yang dibatasi oleh alas dan tutup identik berbentuk segi-n dan sisi-sisi tegak berbentuk persegi atau persegi panjang. Dengan kata lain prisma adalah bangun ruang yang mempunyai penampang melintang yang selalu sama dalam bentuk dan ukuran.

Pada soal latihan di bawah ini khusus membahas volume prisma tegak segitiga. Volume prisma tegak segitiga adalah

\(V=Luas\; alas\; ×\; tinggi\; prisma\)

karna kali ini membahas prisma alas segitiga maka luas alas yang digunakan adalah luas alas segitiga yaitu \(\frac{1}{2}×alas×tinggi\)

Berikut ini soal dan solusi Volume prisma segitiga semoga bermanfaat. (Sumber soal dari buku ESPS Erlangga kelas 6)


1.Tentukan volume prisma tegak segitiga berikut!


2. Tentukan volume prisma tegak segitiga berikut!


3. Tentukan volume prisma tegak segitiga berikut!


4. Tentukan volume prisma tegak segitiga yang memiliki luas alas \(120\) cm² dan tinggi \(15\) cm!


5. Sebuah kemasan berbentuk seperti gambar di bawah ini. Berapa volume makanan yang dapat ditampung pada kemasan tersebut?

prisma segitiga


6. Sebuah atap rumah berbentuk prisma tegak segitiga dengan ukuran alas segitiga 6 m dan tinggi segitiga 2 m. Jika panjang atap tersebut 12 m, tentukan volumenya!


7. Volume tegak segitiga ABC.DEF di samping adalah 1.680 cm³. Tentukan panjang AD!


8. Volume sebuah tenda yang berbentuk prisma tegak segitiga adalah 3,75 m³. Jika ukuran alas bagian depan tenda yang berbentuk segitiga adalah 200 cm dan tingginya 1,5 m, berapakah panjang tenda?


9. Sebuah wadah berbentuk prisma tegak segitiga terisi air sepertiga bagian. Wadah tersebut memiliki ukuran alas segitiga 60 cm dan tinggi segitiga 40 cm. Jika volume air dalam wadah 12 liter, berapa tinggi wadah tersebut?


10. Sebuah prisma tegak segitiga berada di dalam sebuah kubus yang panjang rusuknya 15 cm. Alas dan tutup prisma tersebut tepat menyentuh alas dan tutup kubus. Jika panjang alas dan tinggi segitiga dari prisma tersebut berturut-turut adalah 8 cm dan 5 cm, tentukan volume kubus di luar prisma!


 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *